Jumat, 13 Februari 2009

5 sebab yang menjadikan hati bercahaya

Pertama,
Hati yang bersinar dengen kesedihan karena menyesal atau habisnya umur yang sia-sia, tanpa amal yang bermanfaat

Kedua
Hati akan bersinar dengan kesedihan karena menyesal atas maksiat yang telah dikerjakan, sehingga hati menjadi takut kalau hal itu akan menghalangi diri masuk surga Allah.

Ketiga
Hati akan bersinar dengan kesedihan karena menyesal atas tindakan menyiakan hukum Allah dengan mengambil hukum-hukum buatan manusia.

Keempat
Hati akan bersinar dengan kesedihan karena menyesal atas terhinanya kaum muslimin karena mereka telah dikuasai olehorang-orang kafir

Kelima
Hati akan bersinar dengan kesedihan karena menyesal atas perpecahan yang terjadi di tubuh para ulama datau da'i-da'i muslim karena egoisme para mereka yang hanya sibuk dengan urusan pribadi daripada memikirkan tujuan dakwah yang lebih utama

Tidak ada komentar:

Posting Komentar