Selasa, 17 Februari 2009


Cinta yang cepat timbul dan cepat lenyap, yaitu cinta yang didorong oleh kenikmatan


Cinta yang lama timbul dan cepat hilang, yaitu cinta yang didorong oleh kepentingan

Cinta yang cepat timbul dan lama hilang, yaitu cinta yang didorong oleh kebaikan

Cinta yang lama timbul dan lama lenyap, yaitu yang didorong oleh kenikmatan, kepentingan dan kebaikan

" Siapapun yang merenungkan luar biasanya keindahan dan ksempurnaan Tuhan akan mencintai dan merindukan-Nya.

Jika engkau ingin menyibak rahasia semua makhuk, sempurnakanlah jiwamu denngan mencintai keindahan wujud.

Jiwa laksana cermin, jika ia bening, ia memantulkan kepadamu keindahan segala yang tergambar didalamnya.

Dan jika engka menghilang keindahan bayangan yang mendekat kepadanya, engkau akan dapati keindahan dalam dirimu naik ke ufuk jiwa.

Jika engkau rasakan keindahan dalam dirimu dan engkau abaikan yang selain dirimu, engkau akan temukan dalam zatmu makna segala sesuatu nan menyatu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar